IHSG Hari Ini 1 September 2022 dibuka melemah di 7.166,428 di awal perdagangan. IHSG diperkirakan bakal berada di zona merah dengan rentang 7.135-7.170.

Kemudian IHSG ditutup di zona merah pada 7.153,104 pada pukul 15.30 WIB.

 

Penutupan IHSG Hari Ini 1 September 2022 Melemah di 7.153,104

Laju Indeks Harga Saham Gabungan – IHSG Hari Ini, Kamis, 1 September 2022 bergerak di zona merah pada awal perdagangan.

 

Pada penutupan, IHSG mengalami penurunan sebesar 25,486 poin atau 0,35%. IHSG berada di posisi tertinggi di 7.197,056 dan berada di titik terendah pada kedudukan 7.135,025

 

Pada penutupan IHSG hari ini, terdapat 238 saham yang mengalami kenaikan dan 282 saham mengalami penurunan. Selain itu, terdapat 180 saham yang nilainya tidak berubah dan 88 saham tidak ada perdagangan.

 

Saham-saham yang tergabung pada LQ45, saat penutupan berada di zona merah pada posisi 1.016,932. Dengan saham-saham yang mengalami kenaikan sebesar 16 saham dan yang mengalami penurunan sebesar 26 saham. Sedangkan, terdapat 3 saham lainnya yang tidak mengalami perubahan.

 

Pada penutupan ini, asing yang aktif membeli beberapa saham seperti PT MNC Investama Tbk. (BHIT), PT Adaro Energy Indonesia Tbk. (ADRO), PT Widodo Makmur Perkasa Tbk. (WMPP). 

Saham-saham yang mencetak net sell pada penutupan hari ini adalah PT Bumi Resources Tbk. (BUMI), PT Darma Henwa Tbk. (DEWA), PT Erajaya Swasembada Tbk. (ERAA).

Top Foreign Buy by Value

Ticker Harga Terakhir (Rupiah) Net Buy (Ribu Rupiah)
ADRO 3.700 19.600.000
BBRI 4.390 17.100.000
TLKM 4.580 80.254.842
ICBP 8.700 71.690.423
BMRI 8.925 70.294.340
ITMG 40.200 46.105.603
CASA 865 38.354.844
MSIN 5.625 15.575.717
WMPP 171 8.100.581
BHIT 71 7.446.571

 

Top Foreign Buy by Volume

Ticker Harga Terakhir (Rupiah) Net Buy (Ribu Rupiah)
BHIT 71 1054.417
ADRO 3.700 533.281
WMPP 171 470.568
CASA 865 437.858
BBRI 4.390 390.938
BNBR 69 297.704
LPKR 118 202.564
TLKM 4.580 173.878
META 181 119.439
DOID 382 108.605

 

Top Foreign Sell by Value

Ticker Harga Terakhir (Rupiah) Net Buy (Ribu Rupiah)
BUMI 169 -11.000.000
BBCA 8.150 -62.000.000
ANTM 1.935 -39.000.000
MDKA 4.120 -33.000.000
INCO 5.975 -26.000.000
ARTO 8.250 -20.000.000
BEBS 4.570 -20.000.000
ADMR 1.675 -17.000.000
PGAS 1.805 -17.000.000
ASII 6.925 -16.000.000

 

Top Foreign Sell by Volume

Ticker Harga Terakhir (Rupiah) Net Buy (Ribu Rupiah)
BUMI 169 -6613.737
DEWA 85 -713.129
ERAA 464 -215.900
BRMS 244 -202.355
ANTM 1.935 -198.302
DGIK 110 -159.911
AHAP 130 -149.168
AKRA 1.180 -123.253
SIDO 705 -104.378
ADMR 1.675 -102.569

 

Ingin mulai investasi saham? Download ebook SEKARANG!

9 Ebook Panduan Investasi Saham Untuk Pemula

 

Top gainers IHSG terdiri dari:

  • PT Bayan Resources Tbk. (BYAN) 2,75%
  • PT Indo Tambangraya Megah Tbk. (ITMG) 2,29%
  • PT Golden Energy Mines Tbk. (GEMS) 7,78%

 

Top losers IHSG adalah:

  • PT United Tractors Tbk. (UNTR) 1,69%
  • PT Duta Pertiwi Tbk. (DUTI) 6,79%
  • PT Indo Kordsa Tbk. (BRAM) 3,04%

 

Top Gainer by Value

Kode Harga Penutupan (Rupiah) Perubahan (Rupiah)
BYAN 63.625 1.750
ITMG 39.300 900
GEMS 6.425 500
ICBP 8.300 400
IBST 8.200 375
PANI 1.565 315
MBAP 8.200 300
ABMM 2.750 250
TUGU 2.350 250
MIDI 2.240 230

 

Top Loser by Value

Kode Harga Penutupan (Rupiah) Perubahan (Rupiah)
UNTR 33.850 -575
DUTI 4.560 -310
BRAM 9.025 -275
MEGA 5.700 -250
FISH 7.175 -175
ARTO 8.425 -175
MDKA 4.280 -160
EDGE 20.150 -150
SMGR 6.600 -150
INTP 9.450 -150

 

Informasi update saham-saham di LQ45:

 

Pembukaan IHSG Hari Ini 1 September 2022 Melemah di 7.166,428

Laju Indeks Harga Saham Gabungan – IHSG Hari Ini 1 September 2022 (Kamis) bergerak di zona merah pada awal perdagangan. IHSG diperkirakan bakal berada di zona merah dengan rentang 7.135-7.170 setelah penutupan IHSG 31 Agustus 2022 berada di 7.178,590

 

 

Pada awal perdagangan, IHSG sempat berada di posisi 7.161,948 (pukul 09:30 WIB).

 

Pada awal-awal perdagangan terdapat 248 saham yang mengalami  kenaikan dan 211 saham mengalami penurunan. Selain itu, terdapat 191 saham yang nilainya tidak berubah dan 138 saham tidak ada perdagangan.

 

Ingin investasi saham menguntungkan? Jangan salah langkah!

Ikuti petunjuk praktis investasi saham yang benar di ebook berikut ini!

Banner Iklan Ebook Petunjuk Praktis Dapat Keuntungan di Saham - HP
Banner Iklan Ebook Petunjuk Praktis Dapat Keuntungan di Saham - PC

 

Berita IHSG Hari Ini 1 September 2022

Global

  • Indeks saham di Asia (1 September 2022) pagi ini dibuka melemah setelah indeks saham utama di Wall Street semalam mengakhiri bulan Agustus dengan penurunan selama empat hari beruntun.

Sehingga mencatatkan kinerja bulan Agustus terburuk sejak 2015.

  • Investor menunggu rilis data Caixin/Markit Manufacturing PMI bulan Agustus Tiongkok.

Dari dalam negeri, investor menunggu rilis data Manufacturing PMI Indonesia dan data inflasi bulan Agustus.

  • Bursa AS semalam ditutup melemah: DJIA -0,9%, S&P500 -0,8%, Nasdaq -0,6%, seiring dengan kekhawatiran investor akan keputusan kenaikan suku bunga The Fed.

Selain itu, investor juga menunggu data initial jobless claim yang akan dirilis nanti malam. Yield UST10Y naik ke level 3,1% dan USDIndex naik ke level 108.7.

 

Domestik

  • Sentimen IHSG hari ini: IHSG diperkirakan bergerak melemah, sentimen pergerakan IHSG diantaranya kekhawatiran kebijakan suku bunga yang agresif dari The Fed. 
  • IHSG dibuka melemah 0,33% pada perdagangan Kamis sesi I hari ini, IHSG pada level 7.155,18. Kapitalisasi pasar turun menjadi RP9.376,31 triliun.
  • Pada pembukaan hari ini, sebanyak 187 saham menguat, 129 saham anjlok, dan 232 saham stagnan. Nilai perdagangan pun mencapai Rp439,6 miliar.
  • Update kasus Covid-19: penambahan +4.563 kasus baru, dengan positivity rate sebesar 10,8% (recovery rate: 96,7%, kasus aktif: 45.208).

 

Komoditas

  • Dari harga komoditas hari ini cenderung bergerak mixed, emas -0,7% menjadi USD 1,723/ toz, minyak -4,0% ke level USD 89/bbl.

Sedangkan nikel naik +0,1% menjadi USD 21,428/ton, batu bara +2,5% ke level USD 420/ton.

 

Emiten News

  • PT Bumi Resources Tbk. (BUMI) mencatatkan peningkatan laba bersih sebesar 8,771% menjadi USD167.67 juta pada semester I-2022.
  • PT Sentul City Tbk. (BKSL) mencatatkan rugi bersih sebesar Rp21,31 miliar pada semester I-2022.
  • PT Indoritel Makmur Internasional Tbk. (DNET) membukukan peningkatan laba bersih sebesar 120,8% menjadi Rp614,6 miliar semester I-2022.

 

Disclaimer: Berita ini tidak bertujuan mengajak membeli atau menjual saham. Keputusan investasi sepenuhnya ada di tangan pembaca.

Sumber: Market.Bisnis.com, CNBC Indonesia, Phillip Sekuritas, Indopremier Sekuritas, Mirae Aset Sekuritas, Samuel Sekuritas Indonesia dan dari berbagai sumber dianggap terpercaya.

 

Update dari LQ45

Saham-saham yang tergabung dalam LQ45, saat pembukaan berada di zona merah pada pembukaan di posisi 1.020,121 dengan rentang terendah dan tertinggi adalah 1.014-1.020. Saat perdagangan dimulai, LQ45 berada di posisi 1.018,162 (pukul 09.30 WIB).

 

Pada awal perdagangan saham LQ45 terdapat 14 saham yang mengalami kenaikan dan 24 saham yang mengalami penurunan. Kemudian, terdapat 7 saham yang tidak mengalami perubahan.

 

 

Iklan Banner Online Course Value Investing - Finansialku 728 x 168

Iklan Banner Online Course Value Investing - Finansialku 336 x 280