Laju Indeks Harga Saham Gabungan – IHSG Hari Ini, Rabu, 26 Desember 2018 bergerak di zona merah pada awal perdagangan. IHSG diperkirakan bakal berada di zona merah dengan rentang 6.094-6.127 setelah pada penutupan IHSG 21 Desember 2018 berada di 6.163,596.

 

Pada awal perdagangan, IHSG sempat berada di posisi 6.101,400 (pukul 9:06 WIB). Pada awal-awal perdagangan terdapat 64 saham yang mengalami kenaikan dan 169 saham mengalami penurunan.

 

Selain itu, terdapat 111 saham yang nilainya tidak berubah dan 361 saham tidak ada perdagangan. Pada pembukaan hari ini, semua sektor berada di zona merah dengan penurunan terbesar diduduki oleh sektor industri lainnya sebesar 27,56 poin atau 1,94%.

Per pukul 9:32 WIB, asing sedang aktif membeli beberapa saham seperti PT Delta Dunia Makmur Tbk (DOID), PT Sri Rejeki Isman Tbk (SRIL), PT Panin Financial Tbk (PNLF).

 

Sedangkan, saham-saham yang mencetak net sell adalah Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk (BBRI), PT Adaro Energy Tbk (ADRO), PT Kalbe Farma Tbk (KLBF).

Free Download Ebook Panduan Investasi Saham Untuk Pemula

Ebook Panduan Investasi Saham untuk Pemula Finansialku.jpg

 

Top Foreign Buy by Value

Ticker Harga Terakhir (Rupiah) Net Buy (Ribu Rupiah)
BBCA 25.725 4.935.750
BBNI 8.575 2.928.920
PTBA 4.270 1.428.241
ICBP 10.500 7.047.783
DOID 505 3.122.283
SRIL 360 2.894.448
BNGA 875 1.517.749
BDMN 7.300 1.430.080
PNLF 282 1.295.521
WSBP 390 1.142.227

 

Top Foreign Buy by Volume

Ticker Harga Terakhir (Rupiah) Net Buy (Ribu Rupiah)
SRIL 360 8.377
DOID 510 6.175
PNLF 282 4.572
BBNI 8.575 3.408
PTBA 4.260 3.292
WSBP 388 2.944
BHIT 56 2.928
BBCA 25.725 1.858
BNGA 875 1.739
APLN 152 1.485

 

Top Foreign Sell by Value

Ticker Harga Terakhir (Rupiah) Net Buy (Ribu Rupiah)
BBRI 3.560 -15.732.584
ASII 8.250 -12.416.180
TLKM 3.720 -7.152.119
UNTR 27.175 -4.613.957
BMRI 7.175 -4.489.275
KLBF 1.495 -3.323.368
ADRO 1.230 -2.950.175
UNVR 45.975 -2.706.845
GGRM 82.150 -2.044.475
SMGR 11.275 -1.584.045

 

Top Foreign Sell by Volume

Ticker Harga Terakhir (Rupiah) Net Buy (Ribu Rupiah)
BBRI 3.560 -43.197
ADRO 1.230 -22.259
KLBF 1.495 -21.128
TLKM 3.720 -18.261
BUMI 109 -14.825
ASII 8.275 -14.549
BMTR 260 -8.729
BMRI 7.175 -6.071
GMFI 218 -4.146
BNLI 620 -3.401

 

Update dari LQ45

Saham-saham yang tergabung dalam LQ45, saat pembukaan berada di zona merah pada pembukaan di posisi 979,950 dengan rentang terendah dan tertinggi adalah 974-980. Saat perdagangan dimulai, LQ45 berada di posisi 976,036 (pukul 9:06 WIB).

 

Pada awal perdagangan saham LQ45 terdapat 3 saham mengalami kenaikan dan 38 saham mengalami penurunan. Selain itu, terdapat 4 saham yang tidak mengalami perubahan.

 

Informasi update saham-saham di LQ45: