Laju Indeks Harga Saham Gabungan – IHSG Hari Ini, Kamis, 30 Agustus 2018 bergerak di zona hijau pada awal perdagangan. IHSG diperkirakan bakal berada di zona merah dengan rentang 6.075-6.086.

 

Pada awal perdagangan, IHSG sempat berada di posisi 6.080,754 (pukul 9:05 WIB). Pada awal-awal perdagangan terdapat 125 saham yang mengalami kenaikan dan 43 saham mengalami penurunan.

 

Selain itu, terdapat 116 saham yang nilainya tidak berubah dan 388 saham tidak ada perdagangan. Sektor consumer dan  infrastruktur berada di zona merah, dengan penurunan paling besar di sektor infrastruktur dengan penurunan sebesar 0,38%.

 

Sektor agrikultur, pertambangan, industri dasar, industri lainnya, properti, perdagangan, keuangan dan manufaktur berada di zona hijau, dengan kenaikan paling besar berada di sektor pertambangan sebesar 17,4 poin atau 0,83%.

Per pukul 9.12 WIB, asing sedang aktif membeli beberapa saham seperti PT Indika Energy Tbk (INDY), PT Bukit Asam Tbk (PTBA), PT Bank Central Asia Tbk (BBCA).

 

Sedangkan, saham-saham yang mencetak net sell adalah PT Bumi Resources Tbk (BUMI), PT Kawasan Industri Jababeka Tbk (KIJA), PT Adaro Energy Tbk (ADRO).

 

Free Download Ebook Panduan Investasi Saham Untuk Pemula

Ebook Panduan Investasi Saham untuk Pemula Finansialku.jpg

 

Top Foreign Buy by Value

Ticker Harga Terakhir (Rupiah) Net Buy (Ribu Rupiah)
BBCA 25.075 11.807.130
PTBA 4.230 7.336.785
INDY 3.160 4.269.332
INKP 19.200 3.482.938
BBNI 7.900 1.857.273
LPPF 7.500 1.196.438
BBTN 2.870 9.938.856
CPIN 4.990 8.260.025
UNVR 44.600 7.708.855
WSKT 2.030 5.795.528

 

Top Foreign Buy by Volume

Ticker Harga Terakhir (Rupiah) Net Buy (Ribu Rupiah)
PTBA 4.230 19.134
INDY 3.140 8.204
BBCA 25.075 3.945
PGAS 2.140 3.312
POLY 222 2.489
WSKT 2.040 1.789
BSDE 1.285 1.580
CPIN 4.990 1.155
BBNI 7.900 1.074
INKP 19.175 998

 

Top Foreign Sell by Value

Ticker Harga Terakhir (Rupiah) Net Buy (Ribu Rupiah)
ADRO 1.925 -2.457.691
BBRI 3.310 -2.454.972
BUMI 242 -2.275.928
MDKA 2.580 -1.434.160
AKRA 3.840 -1.401.922
MIKA 1.820 -1.019.013
INDF 6.400 -7.322.258
EXCL 3.090 -6.147.792
ANTM 885 -5.312.228
UNTR 34.925 -4.956.642

 

Top Foreign Sell by Volume

Ticker Harga Terakhir (Rupiah) Net Buy (Ribu Rupiah)
BUMI 244 -93.949
KIJA 212 -16.589
ADRO 1.920 -12.787
ELSA 382 -10.775
BBRI 3.310 -7.364
BRIS 645 -5.454
MIKA 1.820 -4.979
ANTM 885 -4.959
MLPL 91 -3.660
AKRA 3.840 -3.362

 

Update dari LQ45

Saham-saham yang tergabung dalam LQ45, saat pembukaan berada di zona hijau pada 965,217 dengan rentang terendah dan tertinggi adalah 964-966. Saat perdagangan dimulai, LQ45 berada di posisi 965,157 (pukul 9:09 WIB).

 

Pada awal perdagangan saham LQ45 terdapat 28 saham mengalami kenaikan dan 6 saham mengalami penurunan. Selain itu, terdapat 11 saham yang tidak berubah.

 

Informasi update saham-saham di LQ45: