Kurs Dollar Hari Ini 14 Oktober 2021 yaitu Rp 14.044 – Rp 14.344 di Bank BCA (per 08:01 WIB) dan Rp 14.000-Rp 14.350 di Bank Mandiri (per 09:34 WIB).

Pada Hari Rabu (13 Oktober 2021) kemarin, kurs dollar di Bank BCA berbeda, yaitu Rp 14.054 – Rp 14.354 sementara di Bank Mandiri juga berbeda, yaitu Rp 14.050-Rp 14.400

 

Kurs Dollar Hari Ini 14 Oktober 2021

Harga kurs dollar USD di Bank BCA – TT Counter:

  • Harga Jual = Rp 14.344,00
  • Harga Beli = Rp 14.044,00

 

Harga kurs dollar USD di Bank Mandiri – TT Counter:

  • Harga Jual = Rp 14.350,00
  • Harga Beli = Rp 14.000,00

 

Keterangan:

  • Kurs dollar hari ini secara lengkap dapat diakses di Tabel Kurs Dollar Hari Ini
  • Harga Jual = kita (sebagai nasabah) membeli USD Dollar (mata uang asing) dari Bank
  • Harga Beli = kita (sebagai nasabah) menjual USD Dollar (mata uang asing) ke Bank
  • TT Counter atau Telegraphic Transfer Counter adalah tipe kurs untuk transaksi pindah buku tanpa adanya mata uang fisik (disebut Bank Note).

 

Informasi update kurs hari ini:

 

Kurs Bank BCA

Kode BCA Beli* BCA Jual*
1. AUD 10,350.80 10,628.80
2. CAD 11,274.10 11,563.10
3. CHF 15,194.05 15,569.05
4. CNY 2,123.80 2,292.10
5. DKK 2,183.35 2,252.85
6. EUR 16,278.75 16,668.75
7. GBP 19,164.45 19,634.45
8. HKD 1,794.90 1,854.60
9. JPY 123.21 127.28
10. MYR 3,367.80 3,465.80
11. NOK N/A N/A
12. NZD 9,752.05 10,047.05
13. SAR 3,732.20 3,732.20
14. SEK 1,608.95 1,665.55
15. SGD 10,407.80 10,637.80
16. THB 422.75 431.75
17. USD 14,044.00 14,344.00

Sumber: Bca.co.id

Keterangan:

  • *TT Counter di Bank BCA
  • Kode diurutkan berdasarkan abjad

 

Kurs Bank Mandiri

Kode Mandiri Beli* Mandiri Jual*
1. AUD 10.256,00 10.694,00
2. CAD 11.209,00 11.609,00
3. CHF 14.994,00 15.710,00
4. CNY 2.144,00 2.268,00
5. DKK 2.115,00 2.308,00
6. EUR 16.165,00 16.717,00
7. GBP 19.063,00 19.684,00
8. HKD 1.751,00 1.896,00
9. JPY 122,38 127,75
10. MYR 3.275,00 3.562,00
11. NOK 1.593,00 1.751,00
12. NZD 9.691,00 10.087,00
13. SAR 3.604,00 3.966,00
14. SEK 1.575,00 1.690,00
15. SGD 10.315,00 10.701,00
16. THB 409,00 445,00
17. USD 14.000,00 14.350,00

Sumber: Bankmandiri.co.id

Keterangan:

    • *TT Counter di Bank Mandiri
    • Kode diurutkan berdasarkan abjad

 

Kurs Kementerian Keuangan

Kode Nilai Perubahan
1. AUD 10.386,81 56,54
2. BND 10.490,09 -30,93
3. CAD 11.333,04 73,67
4. CHF 15.356,63 -3,35
5. CNY 2.208,38 -5,16
6. DKK 2.216,81 -17,99
7. EUR 16.492,13 -127,22
8. GBP 19.387,49 65,15
9. HKD 1.830,06 -6,12
10. INR 7,22 -0,17
11. JPY 190,70 -2,19
12. KRW 11,98 -0,10
13. KWD 190,70 -2,19
14. LKR 71,30 -0,15
15. MMK 12.781,49 -51,82
16. MYR 3.408,66 -7,25
17. NOK 1.661,92 19,90
18. NZD 9.883,54 -15,63
19. PHP 281,18 0,56
20. PKR 83,35 -0,50
21. SAR 3.799,25 -11,43
22. SEK 1.624,21 -7,55
23. SGD 10.492,33 -33,91
24. THB 421,38 -2,09
25. USD 14.249,00 -45,00

Sumber: Kemenkeu.go.id

Keterangan:

  • Untuk JPY, nilai Rupiah per 100 Yen

 

Mau jadi trader profesional tapi bingung? Ikuti online course ini di Aplikasi Finansialku.

Online course professional trader banner

 

Forex Pilihan: GBP/USD

Saran: BUY on Dip

Area: 1.3615 – 1.3630

Target 1) 1.3680

Target 2) 1.3735

Stop Loss: 1.3560

 

Berikut ini berita dan analisis forex pilihan: GBP/USD hari ini 14 Oktober 2021 yang dipersembahkan oleh Agrodana Futures:

 

Pound gagal melanjutkan penurunan di bawah 1.3571, setelah sempat turun lebih dulu di 1.3574 saat memasuki sesi NY. Penurunan berbalik dengan cepat dengan kenaikan mencapai level 1.3664 yang sekaligus menjadi level tertinggi hari itu.

Low tetap berada di 1.3574 karena saat penutupan, pound tetap berada di level 1.3661.

Ini berarti outlook bearish harus mulai dipertimbangkan untuk diubah menjadi bullish, terutama jika melihat kondisi Rising Wedge di H4 yang gagal lanjutkan penurunan akibat 2 hari beruntun selalu berada di zona resistance.

 

Data ekonomi Inggris kembali dirilis lebih baik dari ekspektasi. Tercatat Construction output, Industrial production dan manufacturing production dirilis lebih tinggi dari ekspektasi.

Meskipun sempat naik lebih dulu sebelum data, lalu tergelincir setelah data, terutama saat sesi NY, tapi dengan pondasi ekonomi seperti ini, maka tidak diragukan lagi kondisi ekonomi Inggris memang sudah mulai menunjukkan peningkatan.

Oleh karena itu, market mulai cenderung mengantisipasi rencana kenaikan suku bunga BoE di Desember 2021. So, secara fundamental kondisinya masih relatif lebih baik daripada zona Euro.

Dengan skema cuti (furlough scheme) yang sudah berakhir, pembatasan yang relatif dilonggarkan, maka satu-satunya yang menjadi concern bagi Inggris adalah dampak krisis energi yang bisa mengganggu pemulihan ekonomi di Inggris.

Kenaikan harga gas alam dan minyak mentah bisa berakibat buruk jika tidak tertanggulangi. Inflasi berpotensi menekan ekonomi lebih jauh jika tidak terkontrol.

Maka sangat wajar jika BoE memiliki ruang untuk menaikkan suku bunga lebih cepat meskipun QE masih tetap berjalan di Inggris.

 

Ingin tahu rahasia menambah pemasukan dari berdagang mata uang, emas dan hasil bumi?

Yuk, ikuti Workshop Traders Club “Cara Menambah Pemasukan Dalam Waktu 3 Bulan/Kurang!” bersama CEO Finansialku Melvin Mumpuni CFP® QWP® dan Direktur PT Agrodana Futures Tommy Zhu, CFA, CFP®, CWM®.

Gabung sekarang untuk dapat Diskon 90% sebelum kupon habis. Daftar di sini!

 

Analisis Teknikal Forex

Pergerakan Harga Emas dan Forex Hari Ini 14 Oktober 2021 fd

 

Daily: Posisi Candle yang lebih panjang menutup kondisi bearish sebelumnya, sehingga formasi Bullish Engulfing terbentuk. Ini berarti pertanda bahwa kenaikan akan lebih dominan untuk hari ini.

Seperti yang kemarin kami jelaskan juga bahwa sewaktu-waktu harus mulai pertimbangkan bullish jika kondisi bearish tidak terpenuhi (gagal turun di bawah .3571), atau bahkan kenaikan berhasil tembus 1.3669.

Kondisi ini sudah terjadi selama 3 hari beruntun, sehingga kami melihatnya sebagai ancaman bagi bearish.

Jika kita gunakan trend-channel, maka kita akan mendapati pola Bullish flag di sini, dan peluang tembus resistance yang juga bertepatan dengan resistance 1.3669 menjadi sangat terbuka untuk terjadi.

Jadi, kali ini outlook pound kami deteksi mulai berubah ke arah bullish. Hanya penurunan di bawah 1.3571 yang akan memuat dia kembali bearish.

 

Pergerakan Harga Emas dan Forex Hari Ini 14 Oktober 2021 fh4

 

H4: Pola Rising Wedge sudah selesai, dan gagal melanjutkan penurunan. Tercatat penurunan hanya sempat sentuh 1/3 dari target optimal yang seharusnya dicapai. Dan dalam 2-3 hari terakhir, pound cenderung menguji resistance, hingga akhirnya dia terus menempel di zona resistance hingga saat ini.

Ini berarti sinyal yang kurang bagus untuk posisi Rising Wedge. Kini, jika Anda tarik trend channel di zona support dan resistance, maka akan didapatkan channel yang cenderung naik. Maka bullish Flag menjadi fokus kami berikutnya.

Dengan asumsi resistance kemungkinan belum akan langsung ditembus, maka ekspektasi kami adalah koreksi terjadi lebih dulu sampai mendekati support trend channel (1.3605) atau di kisaran historical price 1.3611.

Dari sini pound diharapkan kembali naik. Jika ini yang terjadi, maka sebaiknya Anda tetap gunakan SL di bawah support.

 

Tertarik dengan Forex? Yuk, coba langsung di Agrodana Futures aja!

Banner Agrodana Futures 04

 

Jika ada rekan Anda yang sedang bingung dalam mencari informasi kurs dollar, maka Anda bisa memberikan informasi ini kepada mereka. Silakan share artikel ini di grup WhatsApp atau media sosial Anda! Terima kasih!

 

Sumber data kurs dollar hari ini:

  • Bca.co.id
  • Bankmandiri.co.id
  • Kemenkeu.go.id