Kurs Dollar Hari Ini 20 Januari 2022 yaitu Rp 14.194 – Rp 14.494 di Bank BCA (per 09:01 WIB) dan Rp 14.150 – Rp 14.500 di Bank Mandiri (per 08:57 WIB).

Pada Hari Rabu (19 Januari 2022) kemarin, kurs dollar di Bank BCA berbeda, yaitu 14.219 – Rp 14.519  sementara di Bank Mandiri sama, yaitu Rp 14.150 – Rp 14.500.

 

Kurs Dollar Hari Ini 20 Januari 2022

Harga kurs dollar USD di Bank BCA – TT Counter:

  • Harga Jual = Rp 14.494,00
  • Harga Beli = Rp 14.194,00

 

Harga kurs dollar USD di Bank Mandiri – TT Counter:

  • Harga Jual = Rp 14.500,00
  • Harga Beli = Rp 14.150,00

 

Keterangan:

  • Kurs dollar hari ini secara lengkap dapat diakses di Tabel Kurs Dollar Hari Ini
  • Harga Jual = kita (sebagai nasabah) membeli USD Dollar (mata uang asing) dari Bank
  • Harga Beli = kita (sebagai nasabah) menjual USD Dollar (mata uang asing) ke Bank
  • TT Counter atau Telegraphic Transfer Counter adalah tipe kurs untuk transaksi pindah buku tanpa adanya mata uang fisik (disebut Bank Note).

 

Informasi update kurs hari ini:

 

Kurs Bank BCA

Kode BCA Beli* BCA Jual*
1. AUD 10,246.35 10,521.35
2. CAD 11,321.20 11,609.20
3. CHF 15,504.40 15,883.40
4. CNY 2,175.95 2,345.15
5. DKK 2,160.55 2,228.65
6. EUR 16,111.55 16,495.55
7. GBP 19,318.80 19,786.80
8. HKD 1,811.05 1,870.75
9. JPY 123.62 127.67
10. MYR 3,374.70 3,472.70
11. NOK N/A N/A
12. NZD 9,571.10 9,860.10
13. SAR 3,771.55 3,771.55
14. SEK 1,552.50 1,606.90
15. SGD 10,535.20 10,766.20
16. THB 431.80 440.80
17. USD 14,194.00 14,494.00

Sumber: Bca.co.id

Keterangan:

  • *TT Counter di Bank BCA
  • Kode diurutkan berdasarkan abjad

 

Kurs Bank Mandiri

Kode Mandiri Beli* Mandiri Jual*
1. AUD 10.150,00 10.586,00
2. CAD 11.260,00 11.658,00
3. CHF 15.294,00 16.023,00
4. CNY 2.195,00 2.321,00
5. DKK 2.093,00 2.281,00
6. EUR 15.990,00 16.535,00
7. GBP 19.206,00 19.827,00
8. HKD 1.767,00 1.913,00
9. JPY 122,72 128,05
10. MYR 3.283,00 3.568,00
11. NOK 1.560,00 1.711,00
12. NZD 9.519,00 9.910,00
13. SAR 3.642,00 4.007,00
14. SEK 1.520,00 1.628,00
15. SGD 10.443,00 10.831,00
16. THB 418,00 455,00
17. USD 14.150,00 14.500,00

Sumber: Bankmandiri.co.id

Keterangan:

    • *TT Counter di Bank Mandiri
    • Kode diurutkan berdasarkan abjad

 

Kurs Kementerian Keuangan

Kode Nilai Perubahan
1. AUD 10.346,84 31,36
2. BND 10.596,44 22,87
3. CAD 11.396,17 120,93
4. CHF 15.586,81 -18,34
5. CNY 2.246,81 -0,64
6. DKK 2.192,26 13,65
7. EUR 16.312,55 107,84
8. GBP 19.544,09 144,67
9. HKD 1.836,72 -2,26
10. INR 8,03 -0,03
11. JPY 193,41 0,66
12. KRW 12,01 0,03
13. KWD 193,41 0,66
14. LKR 70,92 -0,07
15. MMK 12.474,50 96,25
16. MYR 3.418,20 0,01
17. NOK 1.633,22 16,42
18. NZD 9.748,15 28,08
19. PHP 279,65 -0,67
20. PKR 21,11 -0,13
21. SAR 3.812,76 -6,30
22. SEK 1.588,11 14,95
23. SGD 10.605,54 40,46
24. THB 428,84 -0,39
25. USD 14.309,00 -32,00

Sumber: Kemenkeu.go.id

Keterangan:

  • Untuk JPY, nilai Rupiah per 100 Yen

 

Mau jadi trader profesional tapi bingung? Ikuti online course ini di Aplikasi Finansialku.

Online course professional trader banner

 

Forex Pilihan: GBP/USD

Saran: BUY on Dip

Area: 1.3595 – 1.3610

Target 1) 1.3660

Target 2) 1.3720

Stop Loss: 1.3535

 

Berikut ini berita dan analisis forex pilihan: GBP/USD hari ini 20 Januari 2022 yang dipersembahkan oleh Agrodana Futures:

 

Penurunan pound terhenti di kisaran support trendline yang kami harapkan. Level terendah berada di 1.3587, sedikit di bawah support trendline 1.3589, sedikit di atas trendline horizontal 1.3571.

Sementara high 1.3648, dan candle ditutup pada kondisi ideal untuk memberikan sinyal reversal bullish kembali.

Secara teknis, Daily candle akhirnya ditutup dalam posisi inverted hammer tepat di zona support, sehingga ini menjadikannya sebagai area wajib buy.

Sementara posisi H4 diharapkan terjadi double bottom sehingga nantinya berjalan beriringan dengan posisi reversal bullish yang terbentuk di candle daily.

 

Data Inflasi yang tinggi membantu pound kembali naik. Ini berarti ekspektasi kenaikan suku bunga lebih lanjut bisa terlihat pada pertemuan BOE mendatang. Gubernur BOE Andrew Bailey mengatakan pasar tenaga kerja cukup ketat.

BOE sulit memastikan apakah pekerja yang lebih tua akan kembali aktif atau langsung pensiun. Sulit untuk menghilangkan efek Covid dan Brexit terhadap pasar tenaga kerja. Inflasi dan pasar tenaga kerja adalah alasan dibalik kenaikan suku bunga bulan Desember.

Beberapa aspek inflasi kemungkinan bersifat sementara. Dan ada argumen bahwa kenaikan tingginya inflasi dapat menekan kembali demand dalam perekonomian sehingga inflasi bisa diharapkan turun.

Sementara QE dilihatnya cukup berhasil di beberapa sektor terutama di sektor-sektor dengan pasar keuangan yang besar. Meski tidak mengesankan statement yang hawkish, tapi Bailey juga tidak menari kembali pandangan hawkish-nya menjadi dovish.

 

Ingin tahu rahasia menambah pemasukan dari berdagang mata uang, emas dan hasil bumi?

Yuk, ikuti Workshop Traders Club “Cara Menambah Pemasukan Dalam Waktu 3 Bulan/Kurang!” bersama CEO Finansialku Melvin Mumpuni CFP® QWP® dan Direktur PT Agrodana Futures Tommy Zhu, CFA, CFP®, CWM®.

Gabung sekarang untuk dapat Diskon 90% sebelum kupon habis. Daftar di sini!

 

Analisis Teknikal Forex

Pergerakan Harga Emas dan Forex Hari Ini 20 Januari 2022 fd

 

Daily: SInyal rerversal muncul dengan penutupan candle kemarin dalam posisi inverted hammer. Karena muncul tepat di zona support, maka seharusnya pound dengan mudah mengalami kenaikan kembali.

Tapi waspadai jika penurunan terjadi hingga di bawah 1.3571! Sementara kenaikan diharapkan bisa kembali tembus zona 1.3680, sehingga memudahkan kelanjutan tren naik terutama untuk hari ini.

MA 200 kini berada di 1.3736, yang juga bisa dijadikan indikasi kenaikan lanjutan jika berhasil tembus dan ditutup di atas MA 200 tersebut.

 

Pergerakan Harga Emas dan Forex Hari Ini 20 Januari 2022 fh4

 

H4: Per jam 10.08 WIB di sesi Asia, run berada di 1.3624, sementara high 1.3635 dan low 1.3605. Cukup tipis dan cukup wajar jika kami mengharapkan terjadinya swing low terbatas untuk membuat pola Double Bottom di sisi H4 ini terwujud.

Di sisi lain memang cenderung berisiko mengingat penurunan masih bisa terjadi. Oleh karena itu, untuk memanfaatkan kemungkinan Double Bottom ini, kami sarankan Stop Loss di bawah area support terdekat (1.3571).

Hal ini sekaligus untuk mengantisipasi adanya fakeout jika memang nantinya dorongan naiklah yang terjadi. Neckline berada di 1.3647.

Ini berarti pilihannya adalah menantikan dip atau koreksi di kisaran 1.3590 – 1.3610an, atau melakukan buy on breakout (follow buy) setelah dipastikan neckline 1.367 ditembus.

 

Tertarik dengan Forex? Yuk, coba langsung di Agrodana Futures aja!

Banner Agrodana Futures 04

 

Jika ada rekan Anda yang sedang bingung dalam mencari informasi kurs dollar, maka Anda bisa memberikan informasi ini kepada mereka. Silakan share artikel ini di grup WhatsApp atau media sosial Anda! Terima kasih!

 

Sumber data kurs dollar hari ini:

  • Bca.co.id
  • Bankmandiri.co.id
  • Kemenkeu.go.id