Kurs Dollar Hari Ini 4 Maret 2022 yaitu Rp 14.234 – Rp 14.534 di Bank BCA (per 09:02 WIB) dan Rp 14.200 – Rp 14.550 di Bank Mandiri (per 09:47 WIB).

Pada Hari Rabu (2 Maret 2022) kemarin, kurs dollar di Bank BCA berbeda, yaitu Rp 14.224 – Rp 14.524 sementara di Bank Mandiri juga berbeda, yaitu Rp 14.175 – Rp 14.525.

 

Kurs Dollar Hari Ini 4 Maret 2022

Harga kurs dollar USD di Bank BCA – TT Counter:

  • Harga Jual = Rp 14.534,00
  • Harga Beli = Rp 14.234,00

 

Harga kurs dollar USD di Bank Mandiri – TT Counter:

  • Harga Jual = Rp 14.550,00
  • Harga Beli = Rp 14.200,00

 

Keterangan:

  • Kurs dollar hari ini secara lengkap dapat diakses di Tabel Kurs Dollar Hari Ini
  • Harga Jual = kita (sebagai nasabah) membeli USD Dollar (mata uang asing) dari Bank
  • Harga Beli = kita (sebagai nasabah) menjual USD Dollar (mata uang asing) ke Bank
  • TT Counter atau Telegraphic Transfer Counter adalah tipe kurs untuk transaksi pindah buku tanpa adanya mata uang fisik (disebut Bank Note).

 

Informasi update kurs hari ini:

 

Kurs Bank BCA

Kode BCA Beli* BCA Jual*
1. AUD 10,399.70 10,676.70
2. CAD 11,188.45 11,471.45
3. CHF 15,475.65 15,852.65
4. CNY 2,190.45 2,359.75
5. DKK 2,107.50 2,173.60
6. EUR 15,707.75 16,083.75
7. GBP 18,960.85 19,421.85
8. HKD 1,810.50 1,870.10
9. JPY 122.64 126.65
10. MYR 3,382.65 3,480.65
11. NOK N/A N/A
12. NZD 9,630.70 9,920.70
13. SAR 3,781.75 3,781.75
14. SEK 1,451.50 1,502.80
15. SGD 10,469.20 10,698.20
16. THB 437.35 446.35
17. USD 14,234.00 14,534.00

Sumber: Bca.co.id

Keterangan:

  • *TT Counter di Bank BCA
  • Kode diurutkan berdasarkan abjad

 

Kurs Bank Mandiri

Kode Mandiri Beli* Mandiri Jual*
1. AUD 10.289,00 10.727,00
2. CAD 11.117,00 11.508,00
3. CHF 15.278,00 16.004,00
4. CNY 2.212,00 2.339,00
5. DKK 2.041,00 2.222,00
6. EUR 15.575,00 16.109,00
7. GBP 18.849,00 19.461,00
8. HKD 1.768,00 1.913,00
9. JPY 121,93 127,20
10. MYR 3.292,00 3.577,00
11. NOK 1.533,00 1.681,00
12. NZD 9.546,00 9.938,00
13. SAR 3.655,00 4.020,00
14. SEK 1.418,00 1.518,00
15. SGD 10.379,00 10.763,00
16. THB 422,00 459,00
17. USD 14.200,00 14.550,00

Sumber: Bankmandiri.co.id

Keterangan:

    • *TT Counter di Bank Mandiri
    • Kode diurutkan berdasarkan abjad

 

Kurs Kementerian Keuangan

Kode Nilai Perubahan
1. AUD 10.346,37 89,82
2. BND 10.649,31 9,02
3. CAD 11.254,19 3,62
4. CHF 15.583,97 78,23
5. CNY 2.271,76 13,72
6. DKK 2.177,00 -4,63
7. EUR 16.195,78 -37,60
8. GBP 19.387,96 -32,17
9. HKD 1.839,51 5,12
10. INR 8,06 0,03
11. JPY 191,48 1,09
12. KRW 12,00 0,04
13. KWD 191,48 1,09
14. LKR 71,16 0,35
15. MMK 12.464,79 56,62
16. MYR 3.425,39 7,55
17. NOK 1.609,66 5,03
18. NZD 9.659,81 123,61
19. PHP 279,72 1,03
20. PKR 81,28 -0,20
21. SAR 3.826,83 13,23
22. SEK 1.524,83 -7,79
23. SGD 10.640,32 2,64
24. THB 442,82 -0,10
25. USD 14.358,00 48,00

Sumber: Kemenkeu.go.id

Keterangan:

  • Untuk JPY, nilai Rupiah per 100 Yen

 

Mau jadi trader profesional tapi bingung? Ikuti online course ini di Aplikasi Finansialku.

Online course professional trader banner

 

Forex Pilihan: GBP/USD

Saran: SELL on Rally

Area: 1.3340 – 1.3355

Target 1) 1.3280

Target 2) 1.3230

Stop Loss: 1.3400

 

Berikut ini berita dan analisis forex pilihan: GBP/USD hari ini 4 Maret 2022 yang dipersembahkan oleh Agrodana Futures:

 

Geopolitik kembali menjadi faktor dominan yang menekan pound kembali turun. Gagal naik dan hanya tertahan di level high 1.3417, pound lanjut turun di malam hari hingga terendah 1.3317.

Dengan demikian, ketidakmampuan pound bangkit di atas FR 61.8% Daily (1.3498) membuat poundsterling tetap dalam zona bearish.

Secara teknis, posisi candle daily ditutup bearish dan bisa diasumsikan membentuk Dark Cloud Cover, yang berarti penurunan akan lebih kuat daripada pola kenaikan.

Otomatis hal ini juga kembali mengancam 1.3272 yang menjadi support pertahanan terakhir bagi bullish. Jika ditembus, maka bearish akan jauh lebih dominan untuk beberapa hari atau bahkan minggu ke depan.

 

Data sektor jasa yang lemah menjadi pemicu awal penurunan pound. Dilanjutkan dengan kondisi ketegangan geopolitik yang tidak menentu yang membuat dolar tetap menguat, sehingga pound lemah.

Hal ini kemungkinan masih akan berlangsung, sehingga kenaikan apapun yang sempat terjadi. Hanya akan dianggap sebagai pullback sebelum kembali tertekan turun.

Data construction PMI hari ini akan menjadi satu-satunya data dari Inggris. Tapi kalaupun bagus, maka kenaikan berpotensi sesaat karena investor tetap waspada dengan kondisi geopolitik.

Perkembangan terbaru dari pertemuan Ukraina – Rusia yang tidak menemukan kesepakatan, lalu serangan pagi ini terhadap pembangkit listrik tenaga nuklir terbesar di Eropa yang berada di Ukraina, dan sederet ketidakpastian yang mengancam di akhir pekan, berpotensi kembali menekan poundsterling.

 

Ingin tahu rahasia menambah pemasukan dari berdagang mata uang, emas dan hasil bumi?

Yuk, ikuti Workshop Traders Club “Cara Menambah Pemasukan Dalam Waktu 3 Bulan/Kurang!” bersama CEO Finansialku Melvin Mumpuni CFP® QWP® dan Direktur PT Agrodana Futures Tommy Zhu, CFA, CFP®, CWM®.

Gabung sekarang untuk dapat Diskon 90% sebelum kupon habis. Daftar di sini!

 

Analisis Teknikal Forex

Pergerakan Harga Emas dan Forex Hari Ini 4 Maret 2022 fd

 

Daily: Candle bearish muncul dan menggagalkan semua pola kenaikan yang harusnya bisa terjadi kemarin. Geopolitik yang tetap dominan membuat pound terus tertekan.

Dengan demikian, kenaikan setinggi apapun, selama tetap di bawah FR 61.8% Daily (1.3498) tetap akan berakhir pada penurunan.

Waspadai jika penurunan berhasil tembus di bawah 1.3272! Jika terjadi, pertahankan posisi SELL atau follow sell adalah strategi terbaik.

 

Pergerakan Harga Emas dan Forex Hari Ini 4 Maret 2022 fh4

 

H4: Per jam 10.28 WIB di sesi Asia pagi ini, pound berada di 1.3338, high 1.3351, dan low 1.3315. Posisi tetap berada di bawah FR 50% H4 (1.3446), dan pola penurunan cenderung lebih dominan.

Kini, pullback diharapkan tetap tertahan di bawah FR 23.6% (1.3354), sehingga SELL jauh lebih memungkinkan dibanding buy.

Ekspektasi kami kali ini, penurunan bisa berhasil tembus di bawah FR 0% (1.3272).

Jika terjadi, maka 1.3150 berada dalam target berikutnya dari pola bearish ini. Waspada dengan pembalikan arah jika tembus di atas 1.3487 (FR 61.8% H4)!

 

Tertarik dengan Forex? Yuk, coba langsung di Agrodana Futures aja!

Banner Agrodana Futures 04

 

Jika ada rekan Anda yang sedang bingung dalam mencari informasi kurs dollar, maka Anda bisa memberikan informasi ini kepada mereka. Silakan share artikel ini di grup WhatsApp atau media sosial Anda! Terima kasih!

 

Sumber data kurs dollar hari ini:

  • Bca.co.id
  • Bankmandiri.co.id
  • Kemenkeu.go.id