Webinar - Cara Mengelola Keuangan Untuk Karyawan Milenial - web 2

Jangan sampai lupa ajak teman, saudara, dan orang-orang di sekitarmu, Karena bisa jadi mereka sangat membutuhkan informasi dari webinar ini.

 

Sampai ketemu di webinar: Cara Mengelola Keuangan Untuk Karyawan Milenial Tanpa Harus Ngirit Parah

 

Tanggal

Rabu, 21 November 2018

Jam

20.00 WIB – Selesai

Tempat

Biaya

Gratis! (Cukup Subscribe Youtube Finansialku dan Download Aplikasi Finansialku)

Pendaftaran Acara

Silahkan isi formulir berikut :

1
Darimana Anda mengetahui webinar ini?
keyboard_arrow_leftPrevious
Nextkeyboard_arrow_right

 

 

Masa muda masa yang ber api-api.

Masa muda wajib untuk happy-happy

Masa muda jangan sampai boros gaji!

 

Rubrik Finansialku

Rubrik Finansialku Event Mark Your Date

 

Memiliki gaji 5-6 juta per bulan buat karyawan milenial adalah satu hal yang menyenangkan, iya kan?

 

Walau kadang, para milenial masih sulit banget untuk bisa mengontrol cash flow-nya dengan tepat.

 

Gak heran sih, karena seperti yang kita ketahui, masa muda adalah masa tersulit dalam hal mengontrol keuangan.

 

Dalam fase ini, tak bisa menghindari kebutuhan-kebutuhan yang terus bertambah seiring berkembangnya zaman khususnya dalam beberapa sektor, sebut saja gaya hidup dan teknologi.

 

Terlebih saat ini ada salah satu mata uang yang sangat penting dikalangan para milenial, yaitu social currency.

 

Untuk mendapatkan social currency ini, para milenial akan nongkrong-nongkrong, traktir temen-temennya ngopi, ngmongin yang lagi hits, demi mendapatkan posisi atau pengakuan dilingkungan sosialnya.

 

Tak tanggung-tanggung nongkrongnya di mall sambil nenteng kamera paling mutakhir lengkap dengan drone-nya, ngopinya di café ternama yang harga secangkir kopinya nyampe 50K. keren gak tuh?

 

Keliatannya keren sih, tapi kerennya luntur kalo dipertengahan bulan mulai pinjem uang ke ortu atau ke temen kantor. Karena gaji kemarin abis dipake seneng-seneng bareng temen. Semoga aja kamu bukan tipe karyawan milenial seperti ini ya.

 

 Buat kamu yang masih sering kepepet sampe-sampe harus ngirit dan pinjem sana sini di pertengahan bulan, jangan khawatir!

 

Finansialku ingin sharing cara mengelola keuangan untuk karyawan milenial tanpa harus ngirit parah

 

 

So, daftarkan diri kamu dan ikuti webinarnya yaaaaak!

 

 

Materi yang akan dibahas:

1. Menghitung Dana Darurat
2. Haruskah Merubah Gaya Hidup?
3. Mencari Penghasilan Tambahan

p.s Jika Anda memiliki pertanyaan, silakan hubungi kami melalui WhatsappÂ