Kurs Dollar Hari Ini 4 Oktober 2021 yaitu Rp 14.134 – Rp 14.434 di Bank BCA (per 08:01 WIB) dan Rp 14.100-Rp 14.450 di Bank Mandiri (per 10:00 WIB).

Pada Hari Jumat (1 Oktober 2021) kemarin, kurs dollar di Bank BCA berbeda, yaitu Rp 14.174 – Rp 14.474 sementara di Bank Mandiri juga berbeda, yaitu Rp 14.150-Rp 14.500

 

Kurs Dollar Hari Ini 4 Oktober 2021

Harga kurs dollar USD di Bank BCA – TT Counter:

  • Harga Jual = Rp 14.434,00
  • Harga Beli = Rp 14.134,00

 

Harga kurs dollar USD di Bank Mandiri – TT Counter:

  • Harga Jual = Rp 14.450,00
  • Harga Beli = Rp 14.100,00

 

Keterangan:

  • Kurs dollar hari ini secara lengkap dapat diakses di Tabel Kurs Dollar Hari Ini
  • Harga Jual = kita (sebagai nasabah) membeli USD Dollar (mata uang asing) dari Bank
  • Harga Beli = kita (sebagai nasabah) menjual USD Dollar (mata uang asing) ke Bank
  • TT Counter atau Telegraphic Transfer Counter adalah tipe kurs untuk transaksi pindah buku tanpa adanya mata uang fisik (disebut Bank Note).

 

Informasi update kurs hari ini:

 

Kurs Bank BCA

Kode BCA Beli* BCA Jual*
1. AUD 10,241.70 10,516.70
2. CAD 11,155.45 11,439.45
3. CHF 15,181.75 15,553.75
4. CNY 2,132.25 2,300.45
5. DKK 2,199.15 2,268.85
6. EUR 16,386.20 16,776.20
7. GBP 19,133.55 19,599.55
8. HKD 1,804.75 1,864.45
9. JPY 126.69 130.88
10. MYR 3,370.30 3,468.30
11. NOK N/A N/A
12. NZD 9,755.55 10,048.55
13. SAR 3,756.45 3,756.45
14. SEK 1,609.10 1,665.50
15. SGD 10,412.80 10,641.80
16. THB 419.85 428.85
17. USD 14,134.00 14,434.00

Sumber: Bca.co.id

Keterangan:

  • *TT Counter di Bank BCA
  • Kode diurutkan berdasarkan abjad

 

Kurs Bank Mandiri

Kode Mandiri Beli* Mandiri Jual*
1. AUD 10.168,00 10.604,00
2. CAD 11.104,00 11.497,00
3. CHF 15.003,00 15.715,00
4. CNY 2.153,00 2.277,00
5. DKK 2.133,00 2.327,00
6. EUR 16.293,00 16.846,00
7. GBP 19.063,00 19.681,00
8. HKD 1.762,00 1.908,00
9. JPY 125,95 131,50
10. MYR 3.280,00 3.566,00
11. NOK 1.582,00 1.737,00
12. NZD 9.707,00 10.103,00
13. SAR 3.630,00 3.994,00
14. SEK 1.578,00 1.692,00
15. SGD 10.336,00 10.720,00
16. THB 407,00 442,00
17. USD 14.100,00 14.450,00

Sumber: Bankmandiri.co.id

Keterangan:

    • *TT Counter di Bank Mandiri
    • Kode diurutkan berdasarkan abjad

 

Kurs Kementerian Keuangan

Kode Nilai Perubahan
1. AUD 10.344,65 -93,43
2. BND 10.544,55 -70,55
3. CAD 11.174,19 -80,15
4. CHF 15.403,74 -28,53
5. CNY 2.204,69 -7,29
6. DKK 2.246,29 -13,69
7. EUR 16.703,85 -101,67
8. GBP 19.482,32 -210,86
9. HKD 1.830,25 -0,83
10. INR 7,50 -0,23
11. JPY 193,29 -0,34
12. KRW 12,06 -0,09
13. KWD 193,29 -0,34
14. LKR 71,32 -0,01
15. MMK 12.975,31 -7,16
16. MYR 3.402,76 -21,29
17. NOK 1.647,27 -5,90
18. NZD 10.018,89 -90,92
19. PHP 283,17 -2,24
20. PKR 84,24 -0,42
21. SAR 3.799,35 0,31
22. SEK 1.644,24 -11,26
23. SGD 10.542,90 -61,92
24. THB 426,59 -5,08
25. USD 14.250,00 2,00

Sumber: Kemenkeu.go.id

Keterangan:

  • Untuk JPY, nilai Rupiah per 100 Yen

 

Mau jadi trader profesional tapi bingung? Ikuti online course ini di Aplikasi Finansialku.

Online course professional trader banner

 

Forex Pilihan: EUR/USD

Saran: SELL on Rally

Area: 1.3600 – 1.3615

Target 1) 1.3550

Target 2) 1.3495

Stop Loss: 1.3650

 

Berikut ini berita dan analisis forex pilihan: EUR/USD hari ini 4 Oktober 2021 yang dipersembahkan oleh Agrodana Futures:

 

Pound menguat di hari Jumat, meleset dari perkiraan kami yang sempat memperkirakan kenaikan relatif terbatas di 1.3500. Ternyata kenaikan mencapai high 1.3574, sementara level low tertahan di 1.3432.

Di sisi lain, kenaikan ini termasuk dalam batas kewajaran mengingat penurunan di 2 hari sebelumnya yang cukup dalam (28 & 29 Sept 2021). Bahkan kenaikan mulai sedikit melempem di awal sesi Asia hari ini.

Tapi jangan terburu-buru menyimpulkan, karena jam market masih cukup Panjang hingga malam hari!

 

Melemahnya dolar AS disertai penurunan Yield 10 tahun membuat pound mudah untuk bernafas di hari Jumat. Kondisi ini diikuti dengan kenaikan yang cukup cepat di malam hari meskipun data AS dirilis relatif membaik.

Yang harus diwaspadai adalah sentiment domestik yang belum mencerna apa yang disinyalkan oleh BoE di pertemuan bulan lalu tentang potensi kenaikan suku bunga sebelum QE berakhir, bahkan disinyalkan bisa terjadi di akhir tahun ini.

Market sepertinya mulai mengantisipasi potensi kenaikan suku bunga tahun depan, tapi tidak mengharapkan kondisi tersebut di akhir tahun ini.

Di sisi lain, krisis energi juga menerpa Inggris. Dan ini membuat pertumbuhan ekonomi dikhawatirkan melambat. Inggris dilanda kekurangan pengemudi pengiriman bahan bakar sehingga mengganggu pasokan bensin di Inggris.

Berita di media masa menunjukkan militer diturunkan untuk membantu memasok bahan bakar tersebut. Terganggunya pasokan bahan bakar akan menghambat aktivitas ekonomi warga Inggris.

 

Ingin tahu rahasia menambah pemasukan dari berdagang mata uang, emas dan hasil bumi?

Yuk, ikuti Workshop Traders Club “Cara Menambah Pemasukan Dalam Waktu 3 Bulan/Kurang!” bersama CEO Finansialku Melvin Mumpuni CFP® QWP® dan Direktur PT Agrodana Futures Tommy Zhu, CFA, CFP®, CWM®.

Gabung sekarang untuk dapat Diskon 90% sebelum kupon habis. Daftar di sini!

 

Analisis Teknikal Forex

Pergerakan Harga Emas dan Forex Hari Ini 4 Oktober 2021 fd

 

Daily: Dominasi Bearish diperkirakan masih tetap akan berlangsung. Jika dilihat pola penurunan yang ada, kenaikan di hari Jumat lalu masih terbilang wajar sebagai pullback.

Perhatikan long black candle di tanggal 28 September 2021! Kami menghitung 50 % real body berada di 1.3621. Ini berarti setara dengan level trendline yang sempat ditembus beberapa waktu lalu.

Jika tidak naik lebih dari ini, maka bearish akan kembali dominan. Sementara 1.3571, low di bulan Juli 2021 juga berpotensi menjadi resistance tengah untuk hari ini.

Artinya, selama pound tetap berada di bawah kedua level tersebut, maka bearish akan tetap dominan.

Di sisi penurunan, ekspektasinya adalah kembali berada di bawah 1.3500, sehingga membuka jalur untuk kembali pada track penurunan hingga tembus zona 1.3426 di hari berikutnya.

 

Pergerakan Harga Emas dan Forex Hari Ini 4 Oktober 2021 fh4

 

H4: Fibonacci Retracement masih cukup ampuh. Selama bergerak di bawah FR 61.8%, maka kami anggap bearish lebih utama. Perhatikan pula trendline yang kami tarik dari puncak 1.3912!

Trendline menunjukkan area yang sama dengan FR 61.8%. Ini menandakan zona tersebut akan berpotensi menjadi zona kuat dan cukup ideal jika terjadi rejection (B) daripada breakout (A).

Artinya secara ideal, zona sell akan berada di area tersebut (1.3620 – 1.3640), tapi Anda bisa saja melakukannya saat mendekati area tersebut (kisaran 1.3580-1.3615).

Jika ini yang dilakukan, maka set SL sebaiknya di atas trendline atau di atas level 1.3640.

 

Tertarik dengan Forex? Yuk, coba langsung di Agrodana Futures aja!

Banner Agrodana Futures 04

 

Jika ada rekan Anda yang sedang bingung dalam mencari informasi kurs dollar, maka Anda bisa memberikan informasi ini kepada mereka. Silakan share artikel ini di grup WhatsApp atau media sosial Anda! Terima kasih!

 

Sumber data kurs dollar hari ini:

  • Bca.co.id
  • Bankmandiri.co.id
  • Kemenkeu.go.id